Seiko ini terkenal dengan sebutan Bullhead...
Satu lagi Seiko Bullhead ini masuk dalam jajaran koleksi jam maximus...
Kali ini berbeda warna dial dengan sebelumnya.... yang hadir kali ini SEIKO BULLHEAD Black Dial...
Kondisi keseluruhan jam ini baik... Jam berjalan dengan normal, fungsi krono bagus.. reset back to default 'zero'...
SEIKO BULLHEAD BLACK FACE yang saya dapatkan ini... dibalut dengan rantai original SEIKO jenis FISHBONE.... Hanya saja kondisi bezelnya yang sedikit malu-malu untuk memancarkan sinar kehitamannya (baca:ada beberapa lecet, hehe..) Namun nurut saya masih toleransi.....
Saya pikir.... kadang-kadang kita ini agak aneh ya... ingin menghendaki jam vintage atau jam kuno... tapi meng-idolakan yang mulus... mint.... super dooper fresh nya... hehe.. seperti saya juga sih.... padahal jam tersebut kemungkinan usianya lebih tua dari kita.... mmh....
Dari sisi lainnya... menurut saya... adalah ke'otentik' kan dari jam tersebut... ini yang penting bagi saya...