Jam tangan dengan brand CITIZEN yang satu ini memang beda performa nya .. Merupakan jam tangan PILOT sekaligus tahan air sampai dengan 200 m... Dial nya penuh dengan nuansa fitur Pilot..... Movement ECO DRIVE calibre B877 yang mendapatkan energi untuk menggerakkan jam ini hasil dari energi sinar yang masuk melalui dialnya yang berwarna hitam semu.... Fully charge power reserve dapat bertahan selama 6 bulan.... Hanya terkena cahaya sinar Matahari selama 2 menit, dapat untuk pemakaian seharian penuh.... Bila dipakai seharian, maka energi sinar tersebut akan tersimpan dalam power reserve jam Citizen ini.. Jadi maintenance jam ini cukup mudah hanya dengan mengenakan ke energi sinar.... Dengan movement calibre B877 ini terdapat 4 jarum bertumpuk dalam 1 poros... yaitu jarum jam, menit, detik dan jarum 24 hours....Fitur 24 hours diinformasikan oleh jarum di posisi poros paling bawah, yang terdapat bentuk pesawat berwarna merah dan putih di ujung jarumnya... jarum pesawat putih sebagai penunjuk jam 1 pagi sd jam 12 siang... dan jarum merah sebagai penunjuk jam 6 sore sampai dengan jam 12 malam.... Jam Citizen NIGHTHAWK ini juga dapat difungsikan sebagai DUAL TIME... untuk mengadjust .. jarum pendek (jarum jam) dapat berdiri sendiri...(memutar jarum jam tanpa jarum menit bergerak).... Fitur lainnya adalah Inner bezel yang dapat diputar dengan memutar crown yang berada di posisi jam 8 (samping kiri case)... yang berfungsi sebagai SLIDE RULE... untuk Dunia PILOT (Navigasi Calculator, Speed Ground Calculation, Flying Distance Calculation, Fuel Consumption Rate Calculation, Maximum Flying Hours, Conversion).. Diameter case pada jam CITIZEN NIGHTHAWK ini 42 mm... Berikut crown 46 mm... Panjang lug atas ke bawah 48 mm... Tebal case 13,5 mm dan lebar lug 22 mm.... Jam CITIZEN NIGHAWK ini dalam kondisi Good Condition 9 /10.. Watchonly.... What a awesome CITIZEN NIGHTHAWK PILOT WATCH... Water Resist 200 m... Crown screw down crown !!!...
CITIZEN NIGHTHAWK PILOT WATCH - WATER RESIST 200M - ECODRIVE
THANKS TO MR. INDIAN FOXTROT CHARLIE